Senin, 04 September 2023

PROMOSI KESEHATAN JIWA MASYARAKAT

 STIKES GRIYA HUSADA SUMBAWA-PROGRAM STUDI S1 KESEHATAN MASYARAKAT 

Silahkan mahasiswa membuat lok book harian pada hari sabtu tgl 2 Agustus 2023 pada komentar di blog ini. 

14 komentar:

  1. Nama : Nindi irwanti
    Nim : 1KA20008
    Lokasi : UPT Puskesmas unter iwes
    hari/tgl : sabtu, 2 september 2023
    Jam: 08.00-selesai
    Kegiatan hari ini : Mengikuti apel pagi,dan ngiput screening

    BalasHapus
  2. Nama: Bayu Indra tanata
    Nim :1KA20018
    Hari/tgl: Sabtu 2 September 2023
    Lokasi: bukit indah
    Kegiatan: melakukan kunjungan bersama Fauzi dan sanita
    Nama pasien: Nurhasanah
    Usia:25
    Penyakit:RM
    intervensi tetangga pasien: memberikan edukasi tentang RM dan bagaimana cara menangani pasien bilang kambuh.

    BalasHapus
  3. Nama : wahyul izzah yulis sya'bani
    NIM : 1KA20007
    Hari/tgl : Sabtu,2 September 2023
    Lokasi : Pukesmas UI-Desa boak-RSJ-Puskesmas UI
    Kegiatan : pada hari sabtu,2 september 2023 sya mekukan penanganan dan pengantaran pasien ODGJ di desa boak menuju RSJ Sering,pasien yang kami tangani adalah :
    Nama : Nopan
    Umur : 19 Tahun
    Dignosa : schizofrenia
    Interfensi : mengedukasi pasien agar senantiasa patuh dalam meminum obat untuk mempercepat penyembuhan dan agar mencegah ketidak stabilan emosi dan pikiran.
    Dan kami juga melakukan rujukan ke RSJ Sering guna pengawasan intens terkait minum obat dan tahapan-tahapan penyembuhan.

    Nama : Azhari
    Umur :52 Tahun
    Diagnosa : blm ada diagnosa pasti
    Interfensi : rujuk ke RSJ Sering.
    di dalam kegiatan ini melibatkan banyak pihak seperti saya dan teman" mahasiswa yang laki-laki,pak salim selaku mentri di desa boak,ibu windri selaku bidan desa boak,keluarga pasien dan masyarakat sekitar,kami bersama perwakilan keluarga pasien dan bidan desa boak melakukan pengantaran pasien ke RSJ Sering,

    BalasHapus
  4. Nama : Yandres Umbu Kora Iki
    NIM :1KA20016
    Lokasi praktek: puskesmas Unter iwes
    Kegiatan : setelah apel pagi ,kami Menuju desa Boak untuk membantu penjemputan pasien bersama petugas-petugas puskesmas.
    Tiba d lokasi tersebut setelah ketemu pasien petugas puskesmas melakukan tindakan yaitu memberikan obat tidur pada pasien dengan cara di suntik,agar pasien mudah di bawa ke rumah sakit jiwa.
    Setelah selesai penjemputan pasien jiwa,kami kembali ke puskesmas untuk merekap hasil screening.

    BalasHapus
  5. Nama : Sanita Angriani
    Nim : 1KA20011
    Lokasi : Puskesmas Unit 1 sumbawa Besar
    Hari/tanggal : Sabtu 2 September 2023
    Waktu : 16.20 s/d selesai
    Nama pasien : TN. Nicu
    Jenis kelamin : Laki-laki
    Umur : 25 tahun
    Diagnosa penyakit: Epilepsi
    Intervensi yang dilakukan : Melakukan edukasi kepada keluarga nya sekaligus melakukan tensi untuk megecek Tekanan Darah pasien dan keluarga pasien

    BalasHapus
  6. Nama: Ita Lestari
    Ni: 1KA20002
    Lokasi Praktek: UPT Puskesmas Unter Iwes
    Hari/Tanggal: Sabtu, 2 September 2023
    Waktu: 07.30-13.00
    Kegiatan: - Melakukan Inut data hasi Skrining di beberapa sekolah dasar dan sekolah menengah di wilayah kerja Puskesmas Unter Iwes. Yang bertujuan untuk mengecek kesehatan mental sejak dini.

    BalasHapus
  7. Nama:oiy sapitri
    NIM:IKA20006
    KEGIATAN:kegiatan pada hari sabtu kita mewawancarai pasyen yang berinisial HS umur 64 tahun bliau mengalami stres dan suka berkhayal dan suka ngobrol" sendiri

    BalasHapus
  8. Nama : Dea Sulastri
    NIM : 1KA20001
    Lokasi Praktik : Puskesmas Unit 1 Sumbawa
    Kegiatan : Melakukan kegiatan meminta ijin kepada masing² RT tempat pasien tinggal dan Mengarahkan teman² untuk mengunjungi pasien yang belum mereka temui serta mengunjungi pasien baru dan melakukan kegiatan edukasi kepada keluarga dan tetangga pasien sekaligus memberikan layanan tensi darah kepada pasien, keluarga ataupun tetangga pasien untuk mendeteksi adanya penyakit hipertensi ataupun anemia.
    Identitas Pasien
    Inisial : Ny. N
    Umur : 25 tahun
    Jenis Kelamin : Perempuan
    Diagnosa : Skizofrenia
    Intervensi : Memberikan edukasi kepada keluarga pasien untuk tetap mengontrol pasien, menegur pasien ketika tingkat halusinasi meningkat dan rutin memberikan obat kepada pasien, dan mengajak pasien untuk bermain dan bercerita serta mendengarkan lagu agar tidak terbiasa berbicara sendiri ketika sendirian.

    BalasHapus
  9. Nama: Riska Pebrana
    Nim: 1KA20022
    Lokasi praktek: Puskesmas unit 1 Sumbawa
    Hari/tanggal: Sabtu, 2 September 2023
    Nama pasien: tuan N
    Jenis kelamin: Laki-laki
    Umur: 25
    Diagnosa penyakit: Epilepsi
    Intervensi yang dilakukan: Beberapa faktor risiko epilepsi dapat dihindari atau diminimalkan dengan tindakan pencegahan. Misalnya, menghindari cedera kepala dan menangani kondisi medis yang mendasarinya.

    BalasHapus
  10. Nama : Dwi Yulliyanti
    NIM. : IKA20021
    HARI : Sabtu, 2 Agustus 2023
    Tempat: RS Sering
    Kegiatan: mendampingi perawat jiwa mengecek kesehatan pasien

    BalasHapus
  11. Nama : Akbar
    Nim : 1KA20026
    Hari/Tanggal : Sabtu, 02 September 2023
    Waktu : 08.00 Selesai
    Tempat : Puskesmas Unit l Sumbawa Besar
    Kegiatan : Mengunjungi pasien dan meminta ijin kepada Pak RT setempat agar kami dimudahkan melakukan kunjungan dan memberikan edukasi terhadap pasien

    BalasHapus
  12. Nama : Fitria Fadillah
    Nim : 1KA20003
    Lokasi : UPT Puskesmas unter iwes
    Hari/tanggal : Sabtu 2 September 2023
    Kegiatan : saya melakukan input data skirining bersama-sama teman2 yang perempuan

    BalasHapus
  13. Nama : Diangga Febriansyah
    NIM : 1KA20004
    Hari / Tgl : Sabtu , 2 September 2023
    Lokasi Praktik : Puskesmas Unter Iwes
    Kegiatan : Melakukan Posyandu menimbang berat badan pada Bayu dan balita,tinggi badan dan memberikan edukasi kepada sang ibu

    BalasHapus
  14. Nama: Aldo Kawawu Eda
    NIM: 1KA20013
    Lokasi praktek: PKM unit 1 sumbawa besar
    Hari/tanggal: sabtu, 02 September 2023
    Kegiatan: Ke puskesmas, meminta izin pada PJ jiwa, untuk melakukan kunjungan ke rumah pasien ODGJ,
    Dilanjutkan dengan berkunjung ke rumah pasien ODGJ dan mengedukasi keluarganya.

    BalasHapus

HARI KETUJUH/MINGGU PRAKTIK DI DESA ONGKO

  SILAHKAN MAHASISWA MENULISAKAN KEGIATAN YANG DILAKUKAN SEPERTI YANG DI TULISKAN HARI SEBELUMNYA DI KOLOM KOMENTAR